Rabu, 09 April 2014

Deskrifsi Batuan


Deskripsi Batuan Beku
A.   Warna
·        Warnah Cerah :
·        Warnah Gelap :
B.   Tesktur
·        Derajat Kristalisasi :
a.     Holokristalyn : Batuan yang seluruhnya terdiri dari Kristal
b.    Hipokristalyn : Batuan yang terdiri dari sebagian Kristal sebagian gelas
c.      Hololialyn : Batuan yang seluruhnya terdiri dari gelas
·        Granularitas :
a.     Fenerik : Batuan yang mineralnya dapat dibedakan dengan mata telanjang
b.    Afanitik : Batuan yang mineralnya tidak dapat dibedakan dengan mata telanjang.
·        Bentuk Kristal :
a.     Euhedral : Batas kristalnya terlihat jelas oleh bidang mineralnya
b.    Subhedral : Batas kristalnya sebagian tidak tampak
c.      Anhedral : Batas kristalnya tidak tampak
·        Hubungan Kristal ( Relasi ) :
a.     Ekuigranular : Ukuran kristalnya relative sama besar
b.    Inekuigranular : Ukuran mineralnya sama besar

C.   Struktur
·        Masif : Batuan yang tidak memiliki lobang
·        Vesikuler : Batuan yang memiliki lobang
·        Skoria : Batuan yang memiliki lobang yang tidak teratur
·        Amigdaloidal : Batuan yang lobangnya terisi mineral mineral
·        Xenolitis : Batuan yang terinklusi batuan lain
D.   Komposisi Mineral
E.   Petrogenesa
Merupakan proses terbentuknya batuan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar